Istilah dalam BTS ( base transceiver stasion)

base transceiver stasion (BTS)
BTS (base transceiver stasion)


siapa yg tidak kenal BTS? apakah anda tahu BTS itu?
ya tepat sekali, BTS atau tower yang biasa kita lihat yang menjulang tinggi ini merupakan pemancar sinyal
jika tidak ada BTS pasti anda tahu sendiri apa yang akan terjadi, serasa seperti di pedalaman terpencil tanpa koneksi dan sinyal, hehe

BTS atau juga di sebut base transceiver stasion merupakan perangkat radio yang menghubungkan user dengan operator
BTS sendiri merupakan tulang punggung dari kinerja operator untuk menjangkau pelangganya,Dengan adanya BTS di sekitar kita tentunya sangatlah menolong,sehingga dapat mengakses semua hal dari operator seluler kita, baik itu SMS,call,GPRS,fax bahkan akses 3g/video call,HSPDA


Untuk perangkat BTS sendiri secara visual,bentuk antenanya panjang biasanya di taruh paling atas(di sesuaikan dengan proposed survey),dan minimal 3 antena sectoral untuk setiap 1 menara/tower
Frekwensi BTS sendiri antara 900mhz dan 1800mhz satu perangkat BTS memiliki satu dari frekwensi tersebut,ditinjau dari struktur kepadatan pelanggan dan aspek alam,
tidak menutup kemungkinan untuk daerah perkotaan biasanya menggunakan 3 perangkat BTS sekaligus di dalam satu menara BTS,dengan pengertian biasanya penduduk daerah kota memiliki kapasitas bandwitch yang lebih banyak mengingat penduduk kota lebih padat ,BTS satu merupakan akses dan yang kedua sebagai back up perangkat pertama dan perangkat BTS 3 nya buat akses 3G.
coverage suatu BTS bervariasi semuanya dapat dilihat dari struktur lokasi area BTS,tingkat interfrance sesame perangkat BTS juga tingkat kepadatan pelanggan.

Struktur Jaringan GSM

Ketika kita menyisipkan kartu SIM pada hand phone kita secara otomatis chip SIM akan mengakses data dari operator atau sebaliknya IMEI dari hand phone kita secara otomatis akan terdeksi hal itu untuk menjaga legalitas dari pelanggan agar tidak terjadi penyimpangan data maupun penyalah gunaan alat komunikasi ini,baru kita mendapatkan sinyal dari operator hingga kita dapat berkomunikasi

*SIM/mobile phone-sarana komunikasi user
*BTS –akses pertama dari user di teruskan oleh perangkat radio microwave/FO hingga sampai Ke BSC
*BSC- control transmisi seluruh perangkat dari BTS termasuk radio microwave
*MSC-komponen pusat yang menswitch interkoneksi antar pengguna phonsel
dan juga sebagai peng handle semua pelangganya


Istilah dalam BTS GSM

2G Second-generation mobile system
3G Third-generation mobile system
3GPP Third Generation Partnership Project

AML Adaptive multilayer
ARQ utomatic repeat request
E-UL Enhanced uplink
E-UTRA Evolved UTRA
FDMA Frequency domain multiple access
FFT Fast Fourier transform
GBR Guaranteed bit rate
GGSN Gateway GSN
GPRS General packet radio service
GSN GPRS support node
HSDPA High-speed downlink packet access

IFFT Inverse FFT
MIMO Multiple input, multiple output
OFDM Orthogonal frequency division multiplexing

PDP Packet data protocol
PDU Protocol data unit
PS Packet switched
QAM Quadrature amplitude modulation
QoS Quality of service
QPSK Quadrature phase shift keying
RAB Radio access bearer
RAN Radio access network
RLC Radio link protocol
RNC Radio network controller
SGSN Serving GSN
SIC Successive interference cancellation

SISO Single input, single output
S-PARC Selective per-antenna rate control
TCP Transmission control protocol
UE User equipment
UMTS Universal mobile telecommunications system

UTRA UMTS terrestrial radio access
UTRAN UMTS terrestrial radio access
network
WCDMA Wideband code-division multiple access

PDH plesiochronous digital hierarchy
SDH synchronous digital hierarchy
SONET synchronous optical network
FDM frequency-division multiplexingz
GSM groupe special mobile
SIM(card) Subscriber Identity Module
IMSI International Mobile Subscriber Identity
IMEI international Mobile Equipment Identity
bts Base Transceiver Station
BSC Base Station Controller
MSC Mobile service Switching Center
ISDN Public Switched Telephone Network
VLR Visitor Location Register
HLR Home Location Register
MSRN Mobile Station Roaming Number
EIR Equipment Identity Register
DTX Discontinuous transmission
MS Mobile Station
BTS Base Transceiver Station
BSC Base Station Controller
MSC Mobile services Switching Center
VLR Visitor Location Register
ISDN Integrated Services Digital Network
PSTN Public Switched Telecomm Network
AC Authentication Center
HLR Home Location Register
EIR Equipment Identity Register

sumber
Istilah dalam BTS ( base transceiver stasion) Title : Istilah dalam BTS ( base transceiver stasion)
Description : BTS ( base transceiver stasion) siapa yg tidak kenal BTS? apakah anda tahu BTS itu? ya tepat sekali, BTS atau tower yang biasa kita l...
Rating : 4.5 stars based on 153 reviews
Ditulis oleh: BloggerUPS - Thursday, September 19, 2013

0 Response to "Istilah dalam BTS ( base transceiver stasion)"

Post a Comment