Cara Mencari Proxy Gratis

Berikut caranya:

1. Kunjungi situs penyedia proxy gratis. Sebagai contoh kita manfaatkan layanan dari Hide My Ass

Cara Mencari Proxy Gratis
2. Pilih menu IP:Port - Proxies



3. Pada bagian Free proxy list terdapat beberapa pilihan yang bisa anda tentukan sendiri


Keterangan:
Proxy country = asal negara dari proxy yang akan anda gunakan
Port = jalur yang akan dilalui untuk mengakses internet. Sebagai contoh, 80 atau 8080 Protocol = perintah layanan yang akan diterapkan
Anonimity Level = tingkat keamanan pada saat menjelajah dunia maya
PlanetLab = komunitas yang bergerak dalam bidang penelitian jaringan komputer
Speed = kecepatan akses internet
Connection time = kecepatan respon terhadap perintah pengiriman dan penerimaan data Setelah selesai mengklasifikasikan proxy yang akan anda gunakan klik Update Results


Cara Mencari Proxy Gratis



Note: ingat semua hasil itu berdasarkan pada web Hide My Ass,
contoh: apabila di lihat di web hide my assnya work tetapi belum tentu di tempat kita work
karena status proxy ini di tes dengan server hide my ass, bukan komputer kita sendiri

4. Pilih proxy yang memiliki speed dan connection time yang tinggi

Cara Mencari Proxy Gratis

5. Sekarang anda telah berhasil mendapatkan proxy gratis yang sesuai dengan keinginan anda, terakhir untuk menerapkannya ganti ip proxy (118.97.40.245) dan port (3129) yang telah anda dapatkan tadi ke browser atau software lainnya

Source
Cara Mencari Proxy Gratis Title : Cara Mencari Proxy Gratis
Description : Berikut caranya: 1. Kunjungi situs penyedia proxy gratis. Sebagai contoh kita manfaatkan layanan dari Hide My Ass 2. Pilih menu IP:Port...
Rating : 4.5 stars based on 153 reviews
Ditulis oleh: BloggerUPS - Saturday, September 14, 2013

0 Response to "Cara Mencari Proxy Gratis"

Post a Comment